Search

Jumat, 09 November 2007

Membuat BLOG

Akhir akhir ini kuping wong ndeso kemasukan virus BLOG, apaan tuh BLOG ? (dasar wong ndeso orang BLOG udah booming lumayan lama tapi dia baru ndenger, kasian juga dia hiks hiks hiks)
Untung dia dah kenalan duluan tuh sama internet jadi dia tanya deh sama mas google si orang pinter yang bisa cari apaan aja di internet, dari masalah cabe sampai ya itu yang nama nya BLOG, cara membuat BLOG pun ditanya kan ke mas google.
Dijawab sama mas google malah tambah pusing banyak banget jawaban nya.
kata nya sih tahun 1993 sebenar nya blog sudah dimulai. tapi kok saya baru denger ya..
ya.. untuk mengekspresikan diri lewat tulisan yang bisa diliat banyak orang di internet, yang pada dasar nya memang setiap manusia ingin didengar, berbagi, bersosialisasi ya blog merupakan sarana untuk itu juga.
ya.. buat tempat curhat lah biar ga stres.
dan yang pasti carinya yang gratis.

Cara membuat BLOG

  1. Cari penyedia blog yang gratis(pemberi hosting/domain blog gratis). banyak ko' http://www.blogger.com. http://www.wordpress.com http://blogsome.com. masih banyak ko yang lain silah kan cari sendiri ya
  2. Daftar di salah satu penyedia blog, semua juga ga papa sih. kalau di www.blogger.com. anda harus punya id gmail terlebih dahulu. kalau belum ya sila kan buat di mail.google.com
  3. kalau sudah daftar silahkan posting tulisan anda dan publikasikan
walah wong ndeso so' so' an ngajarin bikin blog, wong tulisan ini saja belum tentu dibaca orang, ya.. semoga langkah pertama untuk kenalan sama blog.
saya juga tau nya baru sampai segitu, kan ada yang bilang sampai kan lah walau satu ayat.
walah di tambah ceramah lagi.
ya..! bagi yang membaca ini dan anda lebih bisa tolong bagi bagi juga ilmu nya ke saya.

Tidak ada komentar: